Pembunuh di Balik Kabut
Pembunuh di Balik Kabut atau Why Didn't They Ask Evans? adalah sebuah karya fiksi detektif buatan Agatha Christie, yang pertama kali diterbitkan di Britania Raya oleh Collins Crime Club pada September 1934[1][2] dan di Amerika Serikat oleh Dodd, Mead and Company pada 1935 dengan judul The Boomerang Clue.[2][3][4]
Pengarang | Agatha Christie |
---|---|
Perancang sampul | Gilbert Cousland |
Negara | Britania Raya |
Bahasa | Inggris |
Genre | Novel kejahatan |
Penerbit | Collins Crime Club |
Tanggal terbit | September 1934 |
Jenis media | Cetaka (sampul keras & sampul kertas) |
Halaman | 256 halaman (edisi pertama, sampul keras) |
Didahului oleh | The Listerdale Mystery |
Diikuti oleh | Parker Pyne Investigates |
Edisi Inggrisnya seharga tujuh shilling enam peni (7/6)[1] dan edisi ASnya seharga $2.00.[4]
Bobby Jones menemukan seorang pria terbaring di lapangan golf lokalnya. Sebuah foto yang ia lihat di kantung pria tersebut telah diganti, saat polisi mencari identitasnya. Bobby dan temannya Lady Frances Derwent berpetualang untuk memecahkan misteri dari kata-kata terakhir pria tersebut, Kenapa mereka tidak memanggil Evans? (Why didn't they ask Evans?)
Referensi
sunting- ^ a b Peers, Chris; Spurrier, Ralph; Sturgeon, Jamie (1999). Collins Crime Club: a checklist of the first editions (edisi ke-2nd). London: Dragonby Press. hlm. 15.
- ^ a b "Why Didn't They Ask Evans? | Agatha Christie - The official information and community site". Agatha Christie. 1935-09-18. Diakses tanggal 2015-02-21.
- ^ Cooper, John; Pike, B.A. (1994). Detective Fiction: The Collector's Guide (edisi ke-2nd). Aldershot: Scolar Press. hlm. 82, 86. ISBN 0-85967-991-8.
- ^ a b "American Tribute to Agatha Christie". Home.insightbb.com. Diakses tanggal 2015-01-31.
Pranala luar
sunting- Why Didn't They Ask Evans? (1980) di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Marple: Why Didn't They Ask Evans? (2008) di IMDb (dalam bahasa Inggris)