Paus Adrianus I (???-25 Desember 795) adalah Paus Gereja Katolik Roma sejak 1 Februari 772 hingga 25 Desember 795.

Paus

Adrianus I
Awal masa kepausan
1 Februari 772
Akhir masa kepausan
25 Desember 795
PendahuluStefanus III
PenerusLeo III
Informasi pribadi
Nama lahirtidak diketahui
Lahirtanggal tidak diketahui
Roma, Italia
Meninggal25 Desember 795
tempat tidak diketahui
Paus lainnya yang bernama Adrianus

Pada saat meninggalnya, ia adalah Paus dengan masa jabatan terlama (23 tahun) pertama setelah Santo Petrus, hingga dilampaui oleh Pius VI yang menjabat selama 24 tahun (1775-1799). Sejak itu, hanya ada tiga Paus lagi yang menjabat lebih lama, Pius IX, Yohanes Paulus II, dan Leo XIII.

Lihat pula

sunting

Sumber

sunting
  • Barton, Simon (2015). Conquerors, Brides, and Concubines: Interfaith Relations and Social Power in Medieval Iberia. University of Pennsylvania Press. 
  • Cavadini, John C. (1988). The Last Christology of the West: Adoptionism in Spain and in Gaul, AD 785–817 (Tesis Doctoral thesis). 

Pranala luar

sunting


Didahului oleh:
Stefanus III
Paus
772795
Diteruskan oleh:
Leo III