Ordinariat Militer Venezuela

wilayah administratif gereja di Venezuela

Ordinariat Militer Venezuela (Spanyol: Ordinariato Militar de Venezuela) adalah sebuah ordinariat militer Gereja Katolik Roma. Subyek langsung dari Tahta Suci, ordinariat militer tersebut memberikan pelayanann pastoral kepada umat Katolik Roma yang bertugas dalam Angkatan Bersenjata Venezuela dan keluarga mereka.

Ordinariat Militer Venezuela

Ordinariatus Militaris Venetiola

Ordinariato Militar de Venezuela
Katolik
Lambang Ordinariat Militer Venezuela
Lambang Ordinariat Militer Venezuela
Lokasi
NegaraVenezuela
Statistik
Luas916.445 km2 (353.841 sq mi)
Paroki10
Informasi
DenominasiKatolik Roma
RitusRitus Latin
Pendirian31 Oktober 1995 (28 tahun lalu)
KatedralTidak ada
PelindungAD dan AL: Santa Maria del Valle
AU: Bunda Loreto
Polisi militer: Ratu Rosari Chiquinquirá
Kepemimpinan kini
PausFransiskus
Uskup
Benito Adán Méndez Bracamonte
Vikaris jenderal
Kol. Mgr Wilfredo José Linares Delfín
Vikaris episkopal
Angkatan Darat: R.D. Kol. José Alexis Sánchez Pérez
Angkatan Laut: R.D. Kapt. Alfonzo Barbera Riccio
Angkatan Udara: Kapt. Mgr Mario Segundo Mansilla Marquina
Polisi militer: R.D. Mayor Marlon Álvarez Sánchez
Sekretaris jenderal
R.D. Jesús Enrique Peña Areyano

Sejarah sunting

Ordinariat militer tersebut didirikan oleh Paus Yohanes Paulus II pada 31 Oktober 1995.

Uskup sunting

Lihat pula sunting

Referensi sunting

Pranala luar sunting