N. Surendran s/o Nagarajan adalah seorang pengacara kelahiran Malaysia dan politikus dari Partai Keadilan Rakyat.[1]

N. Surendran
Anggota Parlemen Malaysia
dapil Padang Serai
Mulai menjabat
2013
MenggantikanN Gobalakrishnan
Informasi pribadi
Lahir
Surendran Nagarajan

Kuantan, Pahang
Partai politikPartai Keadilan Rakyat (Malaysia)Pakatan Rakyat
Alma materUniversitas London
PekerjaanAnggota Parlemen
ProfesiPengacara
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Pendidikan sunting

Surendran mendapatkan gelar sarjana dalam bidang hukum dari Universitas London.

Kehidupan pribadi sunting

Lahir di Kuantan, Pahang dan dibesarkan di Alor Setar, Kedah. Ia memiliki tiga saudara.[2]

Politik sunting

Pada 2013, Surendran terpilih sebagai anggota parlemen Malaysia untuk konstituensi P-17 Padang Serai.[3] Surendran is also the People's Justice Party's vice president.

Referensi sunting

  1. ^ "House of Representatives". Parliament of Malaysia. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-05-22. Diakses tanggal 2014-06-19. 
  2. ^ "N. Surendran a/l K. Nagarajan". Demi Rakyat. Parti Keadilan Rakyat. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-10-09. Diakses tanggal 2014-06-19. 
  3. ^ "13th Malaysian general election results". My Undi. Media Prima Digital. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-07-01. Diakses tanggal 2014-06-19. 

Pranala luar sunting