Mohamed Sissoko

Pemain Bola (lahir 1985)

Mohamed Lamine "Momo" Sissoko Gillan (lahir 22 Januari 1985) adalah mantan pemain sepak bola Mali kelahiran Prancis. Meskipun ia dapat terpilih untuk bermain membela timnas Prancis, ia memilih untuk bermain untuk negara asalnya Mali. Sissoko berposisi sebagai gelandang bertahan.

Mohamed Sissoko
Sissoko pada tahun 2012
Informasi pribadi
Nama lengkap Mohamed Lamine Sissoko[1]
Tanggal lahir 22 Januari 1985 (umur 39)[2]
Tempat lahir Mont-Saint-Aignan, Prancis
Tinggi 191 m (626 ft 8 in)[2]
Posisi bermain Gelandang bertahan[3]
Karier junior
Troyes
1998–2002 Auxerre
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2002–2003 Auxerre 0 (0)
2003–2005 Valencia 45 (0)
2005–2008 Liverpool 51 (1)
2008–2011 Juventus 71 (3)
2011–2013 Paris Saint-Germain 28 (2)
2013Fiorentina (pinjaman) 5 (0)
2013–2015 Levante 31 (0)
2015 Shanghai Shenhua 10 (1)
2016 Pune City 13 (2)
2017 Ternana 1 (0)
2017 Mitra Kukar 26 (5)
2017–2018 Atlético San Luis 13 (1)
2018 Kitchee 3 (0)
2019 Sochaux 13 (0)
Total 310 (15)
Tim nasional
2003–2013 Mali 33 (2)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik

Prestasi sunting

  Valencia
  Liverpool
  Juventus

Referensi sunting

  1. ^ "Entreprise SCIsisko à Lille (59800)" [Company SCIsisko in Lille (59800)]. Figaro Entreprises (dalam bahasa Prancis). 24 December 2018. Diakses tanggal 12 November 2019. 
    "Mohamed Sissoko". BFM Business (dalam bahasa Prancis). Diakses tanggal 12 November 2019. 
  2. ^ a b "Mohamed Sissoko: Overview". Premier League. Diakses tanggal 12 November 2019. 
  3. ^ "Momo Sissoko". Barry Hugman's Footballers. 

Pranala luar sunting