Masaan

film India oleh Neeraj Ghaywan

Masaan, juga dikenal sebagai Fly Away Solo dalam bahasa Inggris, adalah sebuah film drama tahun 2015 garapan Neeraj Ghaywan.[1] Film debut penyutradaraan tersebut adalah sebuah kerjasama produksi India-Prancis yang diproduksi oleh Drishyam Films, Macassar Productions, Phantom Films, Sikhya Entertainment, Arte France Cinema dan Pathé Productions.[2]

Masaan
Sutradara
Produser
PenulisVarun Grover
PemeranRicha Chadda
Vicky Kaushal
Shweta Tripathi
Sanjay Mishra
Penata musikIndian Ocean
SinematograferAvinash Arun
PenyuntingNitin Baid
Perusahaan
produksi
DistributorPathé (Prancis)
Tanggal rilis
  • 19 Mei 2015 (2015-05-19) (Cannes)
  • 24 Juni 2015 (2015-06-24) (Prancis)
  • 24 Juli 2015 (2015-07-24) (India)
Durasi109 menit
Negara
Bahasa

ReferensiSunting

  1. ^ "'Masaan' - Movie Review" (Mid-Day.com). Mid Day. Diakses tanggal 24 July 2015. 
  2. ^ "Neeraj Ghaywan's debut film Masaan chosen for Cannes gala". India Today. 16 April 2015. Diakses tanggal 17 April 2015. 

Pranala luarSunting