Marius de Vries (lahir 1961) adalah seorang produser dan komposer musik asal Inggris. Dia telah memenangkan empat nominasi Penghargaan Grammy, dua Penghargaan BAFTA, dan satu Penghargaan Ivor Novello.

Marius de Vries
Lahir1961 (umur 62–63)
London, Inggris
GenreElectronica, trip hop, rok
PekerjaanProduser rekaman, komposer, insinyur
InstrumenKeyboard, pemrograman drum, gitar

Komposisi muski De Vries terbaru misalnya film Daniel Roher berjudul Navalny sebuah dokumenter mengenai peracunan Alexei Navalny yang memenangi Oscar untuk Dokumenter Panjang Terbaik 2023. Komposisi lain dibuat bersama Joshua Schmidt untuk film musikal apokaliptik berjudul The End karya sutradara Joshua Oppenheimer yang dibintangi oleh Tilda Swinton.

Pendidikan

sunting

Marius de Vries menempuh pendidikan di Bedford School pada tahun 1975-1980 dan kemudian melanjutkan pendidikannya di Peterhouse, Cambridge.[1]

Referensi

sunting
  1. ^ School, Bedford. "Bedford School". Bedford School (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2021-04-06.