Louis-Abraham van Loo

Louis-Abraham van Loo (pengucapan bahasa Prancis: [lwi.abʁa.am vɑ̃ lɔː]); Amsterdam 1653 - Nice 1712; dikenal sebagai Abraham van Loo hingga konversinya ke agama Katolik pada 1681: juga dikenal sebagai Louis atau Ludovic van Loo) merupakan seorang pelukis manneris barok dan anggota Wangsa Van Loo. Louis-Abraham adalah putra pelukis Jacob van Loo pada Masa Keemasan Belanda dan merupakan ayahanda pelukis-pelukis Jean-Baptiste van Loo dan Charles André van Loo (dikenal sebagai Carle van Loo.)[1]

Referensi sunting

  1. ^ Luc THEVENON L'Assomption de Ludovic van Loo, Exhibition brochure published by the City of Nice, France, 2002, pp.107-109