Lakshmi Narayan (seri televisi)

Lakshmi Narayan – Sukh Saamarthya Santoolan adalah serial televisi mitologi India yang ditayangkan perdana pada 22 April 2024 di Colors TV dan Jio Cinema.[1] Acara ini menelusuri kisah cinta Lakshmi dan Narayana. Diproduksi oleh Swastik Productions milik Siddharth Kumar Tewary, serial ini dibintangi oleh Shivya Pathania dan Srikant Dwivedi.[2]

Lakshmi Narayan
GenreMitologi
PembuatSiddharth Kumar Tewary
CeritaSiddharth Kumar Tewary
PemeranShivya Pathania
Srikant Dwivedi
Negara asalIndia
Bahasa asliHindi
Jmlh. musim1
Jmlh. episode26
Produksi
ProduserGayatri Gil Tewary
Rahul Kumar Tewary
Pengaturan kameraMulti-camera
Durasi20-22 menit
Rumah produksiSwastik Productions
Rilis asli
JaringanColors TV
Rilis22 April 2024 (2024-04-22) –
sekarang

Pemeran

sunting

Pendukung

sunting

Produksi

sunting

Shivya Pathania dipilih untuk memerankan Lakshmi.[3] Srikant Dwivedi dipilih untuk memerankan Dewa Narayan.[4] Kemudian, Anshul Bammi bergabung dengan acara sebagai Sheshnaag.[5]

Referensi

sunting
  1. ^ "Colors announces Laxmi Narayan; mythological show to go on air from April 22". Bollywood Hungama (dalam bahasa Inggris). 17 April 2024. Diakses tanggal 25 May 2024. 
  2. ^ "COLORS Unveils 'Laxmi Narayan': A New Epic Tale Premiering This Auspicious Chaitra Month". India.com (dalam bahasa Inggris). 2024-04-18. Diakses tanggal 2024-04-23. 
  3. ^ "Exclusive - Lakshmi Narayan Actress Shivya Pathania: Have Been Blessed To Explore Ayodhya And Even Had The Opportunity To View The Temple From A Helicopter For The First Time". The Times of India (dalam bahasa Inggris). April 2024. Diakses tanggal 25 May 2024. 
  4. ^ "Lakshmi Narayan: This show will come soon on Colors TV, Srikant Dwivedi to play the main character". ABP Live (dalam bahasa Inggris). 24 March 2024. Diakses tanggal 25 May 2024. 
  5. ^ "Pandya Store Actor Anshul Bammi To Play Sheshnag In Laxmi Narayan, Says 'I Enjoy Acting In A Mythological Show". The Times of India (dalam bahasa Inggris). 22 April 2024. Diakses tanggal 25 May 2024. 

Pranala luar

sunting