Koluma vertebra
Koluma vertebra, juga disebut sebagai tulang belakang adalah bagian dari kerangka aksial. Terdapat sekitar 50,000 spesies yang memiliki koluma vertebra.[1] Koluma bertebra manusia adalah salah satu contoh yang banyak dikaji.
ReferensiSunting
- ^ David Krogh (2010), Biology: A Guide to the Natural World, Benjamin-Cummings Publishing Company, hlm. 333, ISBN 978-0-321-61655-5
Pranala luarSunting
Lihat informasi mengenai backbone di Wiktionary. |
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Vertebral column. |