Keuskupan Argyll dan Kepulauan (Katolik)

wilayah administratif gereja di Skotlandia

Keuskupan Argyll dan Kepulauan (Latin Diocesis Ergadiensis et Insularum) adalah sebuah wilayah gerejawi atau keuskupan Gereja Katolik Roma di Provinsi Saint Andrews dan Edinburgh, Skotlandia.[1]

Keuskupan Argyll dan Kepulauan

Dioecesis Ergadiensis et Insularum

Sgìr-Easbuig Earraghàidheal 's nan Eilean
Katolik
Katedral St. Columba
Lokasi
Negara Skotlandia
St Andrews dan Edinburgh
Statistik
Luas31.080 km2 (12.000 sq mi)
Populasi
- Total
- Katolik
(per 2015)
74.546
10,660 (14.3%)
Paroki25
Imam29
Informasi
DenominasiKatolik Roma
RitusRitus Latin
Pendirian4 Maret 1878
KatedralKatedral St. Columba, Oban
Kepemimpinan kini
PausFransiskus
UskupBrian McGee
Uskup agung
Leo Cushley
Vikaris episkopal
  • James L. Canon MacNeil
  • Donald J. Canon MacKay
  • John P. Mackinnon
Situs web
www.rcdai.org.uk

Ikhtisar

sunting

Keuskupan tersebut memiliki luas 31.080 km² dan memiliki populasi Katolik 10.546 (14.1%) dari total populasi 74.546 (angka tahun 2006). Tahtanya berada di kota Oban dimana kursinya terletak di Katedral St. Columba.[1]

Referensi

sunting
  1. ^ a b (Inggris) "Diocese of Argyll and The Isles". Catholic-Hierarchy.org. David M. Cheney. Diakses tanggal 6 October 2010. 

Pranala luar

sunting

56°25′N 5°28′W / 56.417°N 5.467°W / 56.417; -5.467