Kementerian Perumahan dan Pembangunan Perkotaan-Pedesaan Republik Rakyat Tiongkok

Kementerian Perumahan dan Pembangunan Perkotaan-Pedesaan (K4P) adalah kementerian di Republik Rakyat Tiongkok yang menyediakan perumahan dan mengatur kegiatan konstruksi negara di Tiongkok Daratan. Sebelumnya bernama Departemen Konstruksi (Hanzi: 建设部; Pinyin: Jiànshèbù).

Kementerian Perumahan dan Pembangunan Perkotaan-Pedesaan Republik Rakyat Tiongkok
中华人民共和国住房和城乡建设部
Zhōnghuá Rénmín Gònghéguó Zhùfáng Hé Chéngxiāng Jiànshèbù
Informasi lembaga
Dibentuk15 Maret 2008
Wilayah hukumTiongkok Tiongkok Daratan
Kantor pusatBeijing
Menteri
  • Wang Menghui
Lembaga indukDewan Negara
Situs webhttp://www.mohurd.gov.cn/
Kementerian Perumahan dan Pembangunan Perkotaan-Pedesaan Republik Rakyat Tiongkok
Hanzi sederhana: 中华人民共和国住房和城乡建设部
Hanzi tradisional: 中華人民共和國住房和城鄉建設部
Kementerian Perumahan dan Pembangunan Perkotaan-Pedesaan
Hanzi: 住建部

Sejarah sunting

Sebagai bagian dari paket stimulus ekonomi senilai US$.586 miliar pada November 2008, pemerintah Tiongkok berencana untuk membangun:[1]

  • Perumahan: meningkatkan pembangunan perumahan yang lebih terjangkau dan biaya sewa murah. Mempercepat pembongkaran daerah kumuh, memulai program percontohan dan membangun kembali rumah pedesaan serta program yang mendorong para perantau untuk pindah ke perumahan permanen.
  • Infrastruktur pedesaan: memperbaiki jalan, jaringan listrik dan saluran air minum di pedesaan, termasuk proyek besar untuk mengalihkan air dari Selatan ke Utara Tiongkok. Selain itu, inisiatif pengentasan kemiskinan akan lebih digalakkan.

Referensi sunting

  1. ^ [1]