Kasih Ibu adalah roman yang dikarang oleh Paulus Supit dan diterbitkan tahun 1932 oleh Balai Pustaka. Roman ini mengisahkan perjuangan seorang ibu dalam memberikan masa depan yang baik bagi anak-anaknya. Latar tempatnya di Kota Ambon dan Kota Manado. Para tokohnya ialah Corrie, Rudolf, dan Emma.[1]

Referensi sunting

  1. ^ Rani, S.A., dan Sugriati, E. (1999). 115 Ikhtisar Roman Sastra Indonesia. Bandung: CV. Pustaka Setia. hlm. 161. ISBN 979-730-120-6.