Kamera termografis

Kamera thermographic atau kamera inframerah adalah perangkat yang membentuk suatu gambar dengan menggunakan radiasi infra merah, mirip dengan kamera umum yang membentuk suatu gambar dengan menggunakan cahaya tampak.

STS-3 infrared on reentry.jpg
2010-06-11 EC135 BPol EDDB 03.jpg

Rata-rata kisaran 450-750 nanometer dari kamera cahaya tampak, kamera inframerah beroperasi dalam panjang gelombang sepanjang 14.000 nm (14 mm).

ReferensiSunting