Jack Curtis (pemeran)

pemeran laki-laki asal Amerika Serikat (1880-1956)

Jack Curtis (28 Mei 1880 – 16 Maret 1956) adalah seorang pemeran Amerika Serikat pada era film bisu. Ia tampil dalam 157 film antara 1915[1] dan 1950. Ia lahir di San Francisco, California, dan meninggal di Hollywood, California.

Jack Curtis
Kartu lobi untuk Baree, Son of Kazan (1925) yang menampilkan Anita Stewart dan Jack Curtis
Lahir(1880-05-28)28 Mei 1880
San Francisco, California, Amerika Serikat
Meninggal16 Maret 1956(1956-03-16) (umur 75)
Hollywood, California, Amerika Serikat
Tahun aktif1915-1950
Suami/istriLil Sutherland (1904-1949) (kematiannya) 2 anak

Sebagian filmografi sunting

Referensi sunting

  1. ^ "Jack Curtis". NY Times. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2007-11-28. Diakses tanggal May 30, 2012. 

Pranala luar sunting


Templat:US-film-actor-1880s-stub