Campagna adalah komune yang terletak di distrik Provinsi Salerno, Italia.

Panorama of Campagna
Campagna
Comune di Campagna
NegaraItalia
WilayahCampania
ProvinsiSalerno (SA)
FrazioniCamaldoli, Galdo, Mattinelle, Puglietta, Quadrivio, Ponte, Santa Maria La Nova, Serradarce.
Pemerintahan
 • Wali kotaBiagio Luongo
Luas
 • Total135,41 km2 (52,28 sq mi)
Ketinggian
270 m (890 ft)
Populasi
 (2009)
 • Total16.154
 • Kepadatan120/km2 (310/sq mi)
DemonimCampagnesi
Zona waktuUTC+1 (CET)
 • Musim panas (DST)UTC+2 (CEST)
Kode pos
84022
Kode area telepon0828
Santo/a PelindungAntoninus of Sorrento
- Hari14 February
Situs webSitus web resmi
Katedral Santa Maria della Pace di Campagna

Kota Campagna memiliki luas sebesar 135.41 km².

Pada tahun 2007, Campagna memiliki penduduk sebesar 15.734 jiwa.

Sejarah sunting

Kota yang terletak di daerah pegunungan ini secara berangsur-angsur berkurang peranannya pada abad 20. Semua kantor distriknya telah dipindahkan ke kota-kota lain sejak tahun 1930-an, dan Keuskupan Campagna digabung dengan Keuskupan Agung Salerno pada tahun 1973.

Selama Perang Dunia II, Campagna adalah tempat dari sebuah kamp penginterniran. Uskup Giuseppe Maria Palatucci kemudian mengubah kamp tersebut menjadi tempat berlindung bagi orang-orang Yahudi Italia dan orang asing, banyak dari mereka dikirim ke sana untuk berlindung oleh keponakannya, Giovanni Palatucci.