Wikipedia:Vandalisme: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Dubur (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Haryo200044444 (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 67:
;Penghilangan peringatan: Menghilangkan peringatan, baik untuk vandalisme maupun untuk hal lain merupakan hal yang dilarang. Hal ini juga berlaku untuk peringatan yang diletakkan pada halaman bicara seorang pengguna.
 
;Vandalisme karakter acak: Mengganti informasi artikel dengan karakter acak dalam [[bahasa Leet]] seperti "aslkdjnsdagkljhasdlkh,". Harap berhati-hati bahwa ada kemungkinan ini merupakan pengujian yang dilakukan oleh pengguna baru (walaupun sebenarnya mereka dapat menggunakan [[bak pasir]] yang disediakan).
 
;Mengganti komentar pengguna lain: Menyunting komentar bertanda tangan pengguna lain untuk secara signifikan mengganti maknanya (misalnya membalikkan pilihan seseorang), kecuali sewaktu menghilangkan serangan personal.