Taufik Hidayat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 66:
 
'''Taufik Hidayat''' ({{lahirmati|[[Bandung]], [[Jawa Barat]]|10|8|1981}}) adalah mantan pemain [[bulu tangkis]] tunggal putra untuk [[Indonesia]]. Awalnya ia bermain di klub SGS Elektrik Bandung.
Putra pasangan Aris Haris dan Enok Dartilah ini adalah peraih medali emas untuk Indonesia pada [[Olimpiade Athena 2004]] dengan mengalahkan Seung Mo Shon dari [[Korea Selatan]] di babak final. Pada [[21 Agustus]] [[2005]], dia menjadi juara dunia dengan mengalahkan pemain peringkat 1 dunia, [[Lin Dan]] di babak final, sehingga menjadi pemain tunggal putra pertama yang memegang gelar [[Kejuaraan Dunia BWF]] dan [[Olimpiade]] padasecara saat yang samaberturut-turut. Selain itu, ia juga memegang gelar juara tunggal putra ''[[Asian Games]]'' 2002 di Busan dan 2006 di Doha.
 
Selain itu, dia juga telah enam kali menjuarai [[Indonesia Terbuka]]: [[Indonesia Terbuka 1999|1999]], [[Indonesia Terbuka 2000|2000]], [[Indonesia Terbuka 2002|2002]], [[Indonesia Terbuka 2003|2003]], [[Indonesia Terbuka 2004|2004]], dan [[Indonesia Terbuka 2006|2006]]. Ia mencatatkan namanya sebagai pemain tunggal putra dengan pukulan smash tercepat yang berkecepatan 305 km/jam pada semifinal Kejuaraan Dunia 2006 di Spanyol.
 
Pengalaman lainnya antara lain pada [[Piala Thomas]] ([[2000]], [[2002]], [[2004]], [[2006]], dan [[2008]]) serta [[Piala Sudirman]] ([[1999]], [[2001]], [[2003]], dan [[2005]]).
Baris 76:
== Kehidupan pribadi ==
Ia menikahi Ami Gumelar, putri [[Agum Gumelar]] dan [[Linda Amalia Sari]]. Mereka telah dikaruniai seorang putri pada tanggal [[3 Agustus]] [[2007]], yang kemudian diberi nama Natarina Alika Hidayat. Kelahiran putrinya ini tepat beberapa hari sebelum ia berangkat ke [[Kuala Lumpur]], Malaysia untuk mengikuti Kejuaraan Dunia. Kemudian mereka telah dikaruniai seorang putra pada tanggal [[11 Juni]] [[2010]], yang kemudian diberi nama Nayutama Prawira Hidayat.<ref>http://suaramerdeka.com/v1/index.php/read/news/2010/06/12/56755/Taufik-Hidayat-Dikaruniai-Anak-Kedua Taufik Hidayat Dikaruniai Anak Kedua</ref><ref>http://showbiz.liputan6.com/berita/201006/281427/taufik.hidayat.anie.gumelar.sambut.anak.kedua?utm_source=twitterfeed&utm_medium=twitter Taufik Hidayat dan Anie Gumelar Sambut Anak Kedua</ref>
 
== Keahlian pemain ==
Taufik mencatatkan namanya sebagai pemain tunggal putra dengan pukulan smash tercepat yang berkecepatan 305 km/jam pada semifinal Kejuaraan Dunia 2006 di Spanyol.
 
== Prestasi ==