Paus Paulus VI: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Mich44c (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{Infobox Pope
{{
Infobox Pope
| English name = Paulus VI
| image = [[Berkas:Paul sextus.jpg|200px]]
Baris 18 ⟶ 17:
tanggal = [[Minggu, 19 Oktober 2014]]
paus_yang_membeatifikasikan = [[Paus Fransiskus]]
}}Beato Paulus VI
}}
'''Paus Paulus VI''', (nama lahir '''Giovanni Battista Enrico Antonio Maria Montini''' ({{lahirmati|[[Concesio]], [[Italia]]|26|9|1897|[[Castel Gandolfo]], [[Italia]]|6|8|1978}}), menduduki jabatan sebagai [[Paus (Katolik Roma)|Paus]] [[Gereja Katolik Roma]] sejak [[21 Juni]] [[1963]] hingga [[6 Agustus]] [[1978]]. Giovanni Battista lahir di Concesio dekat Brecia pada 26 September 1897. Terpilih menjadi paus pada 21 Juni 1963. Sebelumnya ia seorang diplomatik yang terkenal dari Vatikan. Tahun-tahun awal kepausannya penuh dengan tugas-tugas konsili yang telah di mulai pendahulunya, dan secara keseluruhan masa kepausannya merupakan perwujudan dari hasil Konsili Vatikan II. Ensiklik-ensikliknya seperti [[Populorum Progressio]] (Kemajuan Bangsa-bangsa) dan [[Ecclesiam Suam]] (Gereja Dia) menunjukkan perhatiannya terhadap masalah-masalah kemasyarakatan dan kesadarannya atas peran baru Gereja dalam dunia modern. Sedangkan [[Mysterium Fidei]] (Misteri Iman), [[Marialis Cultus]] (Penghormatan Maria) dan [[Humanae Vitae]] (Kehidupan Manusiawi) menunjukkan kekokohan hatinya bahwa ia tidak mau berkompromi dengan semangat zaman kita, yang cenderung melonggar.