SMP Negeri 1 Cimahi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 35:
== Sejarah ==
SMP Negeri 1 Cimahi berawal dari dari sebuah sekolah untuk golongan pribumi yang sudah berdiri sejak tahun 1926, dan dibangun oleh Pemerintah Hindia Belanda dengan nama HIS. Kemudian pada saat penjajahan Jepang tahun 1942–1945 HIS diubah menjadi Sekolah Rakyat (SR) No 3 Cimahi. Setelah Indonesia merdeka diubah lagi menjadi Sekolah Rakyat (SR) no 4 Cimahi. Pada Tahun 1949 sekolah ini menjadi sebuah sekolah swasta dengan nama SMP Parki di bawah pimpinan Bapak Samir.<br />
Setelah melewati beberapa perubahan dan perkembangan, akhirnya pada tanggal 15 Agustus tahun 1950 dengan SK Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No 6535/R berdirilah SMP Negeri 1 Cimahi dengan dipimpin pertama kali oleh Bapa Rd. Samad Bratawijaya. Pada saat itu sekolah ini memiliki 9 ruang, yang digunakan untuk kelas sebanyak 8 ruang dan satu untuk ruang Guru, TU dan Kepala Sekolah. Dan tahun itu pulalah dijadikan awal kelahiran SMPN 1 Cimahi ini.<br />
Setelah berakhir masa kepemimpinan BapaBapak Rd. Samad Bratawijaya selanjutnya sekolah ini berturut-turut dipimpin oleh kepala-kepala sekolah diantaranya:<br />
 
* Tahun 1955–1962 oleh Bapak Mochamad Kasim