Aerolineas Argentinas: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ahmaditya Irsyad (bicara | kontrib)
Ahmaditya Irsyad (bicara | kontrib)
Baris 203:
* Pada [[27 Agustus]] [[1959]], De Havilland Comet 4 dengan registrasi LV-AHP, jatuh di dekat landasan pacu [[Bandar Udara Internasional Silvio Pettirossi]],[[Asunción]], [[Paraguay]] kecelakaan ini menyebabkan 2 dari 50 orang tewas.
* Pada [[23 November]] [[1961]], De Havilland Comet 4 nomor penerbangan 322 dengan registrasi LV-AHR, terbang dari Buenos Aires menuju New York, melalui [[Campinas]] dan [[Trinidad]], jatuh sesaat setelah lepas landas dari [[Bandar Udara Internasional Viracopos-Campinas]] hal ini disebabkan oleh kesalahan pilot dan cuaca buruk dan menyebabkan seluruh 52 orang tewas.
* Pada [[4 Februari]] [[1970]], Hawker Siddley HS 748 dengan nomor penerbangan 707, jatuh setelah pilot kehilangan kontrol pesawat. Pesawat jatuh di [[Loma Alta]], [[Argentina]] dan menewaskan seluruh 37 penumpang dan awak pesawat.
* Pada [[20 Februari]] [[1981]],Boeing 707 dengan nomor penerbangan 342 dari [[Guayaquil]] sedang turun dari ketinggian {{convert|1500|ft|m}} untuk mendarat di [[Bandar Udara Internasional John F. Kennedy]], New York dalam kabut tebal, berada pada jarak 75 detik dari tabrakan dengan antena tower satu di [[World Trade Center]]. Petugas Pengendali Lalu Lintas Udara, Donald Zimmerman, berhasil memperingatkan pesawat untuk berbeluk kanan dan naik.<ref>[http://news.google.com/newspapers?id=IfcRAAAAIBAJ&sjid=Wu4DAAAAIBAJ&pg=4048,2230556&dq=donald-zimmerman&hl=en "Traffic cops of the sky", ''The Spokesman-Review'', June 20, 1981, pC-1]</ref>
* Pada [[20 Februari]] [[1992]], Boeing 747-200 dengan nomor penerbangan 386 dengan tujuan [[Los Angeles]] lepas landas dari Buenos Aires melalui [[Lima]], [[Peru]] dan disela sela penerbangan, [[udang]] yang terkontaminasi penyakit kolera dikirimkan ketika pesawat berada di Lima, menyebabkan 76 penumpang menjadi sakit setelah mendarat di Los Angeles. Salah satu penumpang yang sakit, pria 70 tahun bernama Anibal Cufre,<ref name="NYTimesCholera">"[http://query.nytimes.com/gst/fullpage.html?res=9E0CE3D9133BF932A15751C0A964958260&n=Top/News/Health/Diseases,%20Conditions,%20and%20Health%20Topics/Cholera Cholera Kills One and Fells Many on Flight]," ''[[The New York Times]]''</ref> tewas akibat sakit.<ref>"[https://archive.is/20120707233816/findarticles.com/p/articles/mi_m1370/is_n6_v26/ai_12487853/pg_3 Contaminated Food Causes Flight Fatality]," ''FDA Consumer''</ref><ref>"[http://www.airsafe.com/events/models/boeing.htm Fatal Boeing 747 Events]," ''Airsafe''</ref> Dari 336 penumpang, Amerika Serikat merupakan tujuan akhir bagi 297 orang. Dua penumpang bertujuan ke Kanada, sedangkan 37 orang bertujuan ke Jepang. Makanan terkontaminasi kolera tidak menyebar ke daerah lain.<ref name="NYTimesCholera"/>
 
Berdasarkan pusat data Aviation Safety Network, kecelakaan terakhir yang menimbulkan kematian terjadi tahun 1970.