Penjara seumur hidup: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 36 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q68676
Bukanscam (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
'''Penjara seumur hidup''' adalah suatu bentuk [[hukuman]] [[penjara]] untuk suatu [[kejahatan]] serius yang secara nominal berarti adalah seluruh sisa umur [[tahanan]], tapi pada kenyataannya meliputi periode yang bervariasi antar berbagai [[yurisdiksi]]. Banyak negara menerapkan rentang waktu maksimum yang memungkinkan untuk penahanan (biasanya 50 tahun) dan kadang memberikan peluang [[pembebasan bersyarat]] (''parole'') setelah jangka waktu tertentu.
 
Pada yurisdiksi yang tidak menerapkan [[hukuman mati]], [http://perpustakaanindonesia.com/2014/07/01/apakah-maksud-dari-hukuman-seumur-hidup/ penjara seumur hidup] dianggap merupakan hukuman kriminal yang paling berat, terutama jika tanpa kesempatan pembebasan bersyarat.
 
{{hukum-stub}}