Delta Plan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Lylla08 (bicara | kontrib)
k BP41Hillun memindahkan halaman Program Delta ke Delta Plan: lebih tepat dengan judul Delta Plan
Lylla08 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: BP2014
Baris 2:
[[File:Deltawerken_na.png|thumb|Gambaran Program Delta]]
 
'''Program Delta Plan''' adalah suatu perencanaan untuk menyelamatkan bagian barat [[Belanda]] dari ancaman air pasang.<ref name="ensiklopedi"> {{cite book|title=Ensiklopedi Indonesia|author=Ichtiar Baru Van Hoeve|publisher=PT Ichtiar Baru van Hoeve}}</ref> Proyek raksasa ini dimulai dengan menutup [[Laut Zuiderzee]] dengan tanggul sepanjang 30 km.<ref name="ensiklopedi"/> Penutupan laut tersebut merupakan proyek terbesar yang pernah dilakukan di bidang pengeringan laut yang digunakan sebagai tanah [[pertanian]] dan [[peternakan]] dengan biaya 3000 juta gulden.
<ref name="ensiklopedi"/> Cara yang digunakan untuk membendung laut adalah dengan memakai kotak-kotak raksasa dari besi beton yang diturunkan ke dalam air laut.<ref name="ensiklopedi"/>