Mau mesir: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ariefz (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Ariefz (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 24:
 
== Karakteristik ==
Ras Egyptian Mau adalah ras kucing yang seperti [[Cheetah]]. Seperti [[Cheetah]], ras ini memiliki kaki belakang yang panjang dengan kulit yang tipis dan lentur di sekitar perut dan kaki belakang, sehingga dapat membuatnya berlari dengan cepat, yang disebabkan oleh kakinya yang dapat meregang sangat jauh pada saat berlari. Ras Egyptian Mau yang murni dapat diketahui dari warna matanya, yaitu hijau.<ref name=kucingkita/> Egyptian Mau memiliki 5 warna pada bulunya, yaitu ''silver, bronze, smoke, black'' dan ''blue/pewter''. Untuk mengikuti [[kontes kucing]], Egyptian Mau harus memiliki warna ''silver, smoke'' dan ''bronze''.<ref name=kucingkita/>
 
== Kepribadian ==
Egyptian Mau memiliki meongan yang unik, yaitu seperti suara pada [[jangkrik]] dan [[hyena]]. Pada saat senang, Egyptian Mau akan menggerak-gerakkan kaki belakangnya ke atas-bawah seperti menari.<ref name=kucingkita/> Selain itu, Egyptian Mau juga akan melakukan ''spraying'' (menyemprot urin) untuk menandai wilayahnya. Namun uniknya, spraying yang dilakukannya tidak mengeluarkan semprotan urin.<ref name=kucinggue/>
 
Egyptian Mau juga adalah kucing yang sensitif terhadap perubahan suhu. Suhu tubuhnya lebih tinggi dibandingkan dengan ras kucing lain. Egyptian Mau juga sangat sensitif terhadap obat bius serta obat lainnya.<ref name=kucingkita/> Selain itu, Egyptian Mau memiliki masa mengandung selama 73 hari, yang berarti lebih lama masa mengandungnya dari ras kucing biasanya (65-67 hari).<ref name=kucinggue/>
 
Egyptian Mau memiliki 5 warna pada bulunya, yaitu ''silver, bronze, smoke, black'' dan ''blue/pewter''. Untuk mengikuti [[kontes kucing]], Egyptian Mau harus memiliki warna ''silver, smoke'' dan ''bronze''.<ref name=kucingkita/>
 
== Referensi ==