Agape: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
BP21Danang (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: BP2014
BP21Danang (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: BP2014
Baris 10:
Istilah ini diangkat dari agape atau pesta cinta orang [[Kristen]] zaman dulu, merujuk peristiwa makan bersama guna meningkatkan persaudaraan Kristen yang tak jarang dipertalikan dengan sakramen.<ref name="Bagus"/> Menurut orang [[Kristen]], kasih Tuhan diberikan kepada [[manusia]] yang percaya kepada Yesus Kristus; pada Pentakosta (hari ke-5 setelah kebangkitan Yesus dari kematian).<ref name="Bagus"/> Kasih Tuhan diberikan sehingga setiap orang yang percaya dapat mengikuti jejak Yesus Kristus, dan memanggil penciptanya Bapa.<ref name="Bagus"/>
 
Agape dalam tradisi [[Kristen]] dianggap sebagai kasih yang paling mulia, sebab identik dengan kasih [[Allah]], juga [[Allah]] sendiri.<ref name="Watts">{{en}}Oren Watts., Agape Elaion, USA: Xulon Press, 2004</ref> Salah satunya terdapat di [[1 Yohanes]].<ref name="Watts"/>
 
{{cquote|Saudara-saudaraku yang kekasih, marilah kita saling mengasihi, sebab kasih itu berasal dari Allah; dan setiap orang yang mengasihi, lahir dari Allah dan mengenal Allah. Barangsiapa tidak mengasihi, ia tidak mengenal Allah, sebab Allah adalah kasih.|4={{ayat|buku=I1 Yohanes|pasal=4|ayat=7-8}}}}