Spermatozoid: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Relly Komaruzaman (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Andy Santoso (bicara | kontrib)
+gambar
Baris 15:
DorlandsID = Spermatozoa |
}}
[[Berkas:Penis and sperm.jpg|200px|right|Sperma yang baru saja keluar dari penis seorang pria berusia sekitar 20 tahunan.]]
 
'''Spermatozoid''' atau '''sel sperma''' atau '''spermatozoa''' (berasal dari [[bahasa Yunani kuno]]: σπέρμα yang berarti benih, dan ζῷον yang berarti makhluk hidup) adalah [[sel (biologi)|sel]] dari [[sistem reproduksi]] laki-laki. Sel sperma akan membuahi [[ovum]] untuk membentuk [[zigot]]. Zigot adalah sebuah sel dengan kromosom lengkap yang akan berkembang menjadi [[embrio]].