Alat menangkap ikan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 43:
Umpan pancing dapat berupa umpan alami dan umpan buatan. Umpan pancingan alami menggunakan makhluk hidup (dalam keadaan hidup maupun mati) yang dapat dimangsa oleh ikan target. Umpan alami misalnya ikan kecil, [[cacing tanah]], [[lintah]], [[katak]], [[belatung]] [[salamander]], dan [[serangga]]. Para pemancing dan nelayan tradisional dapat memiliki kandang pengembangbiakan cacing sendiri sebagai persediaan umpan.
 
Semakin mirip dengan mangsa alaminya dalam hal bentuk dan ukuran, semakin besar kemungkinan ikan mendekati umpan. SeuahSebuah studi menunjukkan bahwa [[udang]] dan ikan kecil menjadi umpan pancing yang baik karena lebih dikenal oleh ikan sebagai mangsa.<ref>{{cite book|title=Live Bait Fishing: Including Doughbait & Scent|author=Gunnar Miesen, Steve Hague, Steve Hauge|year= 2004|publisher=Creative Publishing|isbn=1-58923-146-5}}</ref>.
 
== Referensi ==