Kabat, Banyuwangi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 50:
 
Kecamatan Kabat memiliki situs sejarah yang tidak bisa dipisahkan dari keberadaan Banyuwangi. Dimana pada pertengahan abad ke 17, [[Tawangalun|Prabu Tawangalun]] membangun ''Keraton'' (istana raja) di Desa Macanputih dan sebagian kecil [[Gombolirang, Kabat, Banyuwangi|Desa Gombolirang]]. Kini bangunan keraton tersebut hanya tinggal reruntuhan dan ditandai dengan sebuah monumen ''Tulien Ngetan, Ilingo Kawitane'' pada jalan masuk situs. Dari situs sejarah ini banyak ditemukan pecahan keramik dan [[terakota]] peninggalan [[Kerajaan Blambangan]]. Penemuan [[artefak]]-artefak ini disimpan di Museum Blambangan, Kota Banyuwangi.<ref>[http://blambangan.web.id/artikel-berita/napak-tilas-keraton-macan-putih/ Napak Tilas Keraton Macan Putih]</ref>
 
==Galeri==
<gallery>
Berkas:Jembatankalitambong2013.jpeg|Jembatan Kali Tambong
</gallery>
 
==Referensi==