Temasek: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Mdn1604 (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
'''Temasek''' menurut istilah [[bahasa Melayu]] mempunyai arti hutan rawa, merujuk kepada nama lama [[pulau Ujong]]/Pulau Singapura. Sebelum berganti nama menjadi [[Kerajaan Singapura|Singapura]] pada abad ke-14, negara atau daerah tersebut dikenal dengan nama Temasek.
 
Kata temasek diambil dari [[bahasa Jawa|bahasa Jawa (Kuna)]] ''tumasik'' yang kurang lebih berarti "menyerupai" laut. Varian lain dari tumasik adalah Tasik, yang artinya juga danau atau laut.
 
Suatu kebetulan, [[Damaskus]], ibukota Syria, dalam prasasti mesir kuno ditulis T-m-s-q, yang artinya kurang lebih adalah tempat berair. Jadi bahasa Jawa Kuno kemungkinan ada hubungan dengan bahasa timur tengah pra-semit.
 
{{geografi-stub}}