Buka puasa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 22 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q577401
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:Ramadan Dinner 2005-11-07.jpg|thumb|Iftar]]
'''Iftar''' ({{lang-ar|إفطار}}), '''Buka Puasa''', mengacu pada sebuah [[perjamuan]] saat [[Muslim]] berbuka puasa selama bulan [[Ramadan]]. Iftar adalah salah satu ibadah di bulan Ramadan dan sering dilakukan oleh sebuah komunitas, dan orang-orang berkumpul untuk berbuka [[saum|puasa]] bersama-sama. Iftar dilakukan tepat setelah waktu [[Magrib]]. Secara tradisional, [[kurma]] adalah hal pertama yang harus dikonsumsi ketika berbuka.
 
Banyak Muslim percaya bahwa memberi makan orang buka puasa sebagai bentuk amal sangat bermanfaat dan yang dipraktikkan oleh Nabi Muhammad.