Wright Bersaudara: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Aldo samulo (bicara | kontrib)
k ←Suntingan 180.241.9.106 (bicara) dikembalikan ke versi terakhir oleh Rians rhanx
Baris 1:
{{noref-bio|date=Mei 2010}}
{{Infobox person
| name = Orville Wright
| image = Orville Wright.jpg
| caption = Orville pada= Foto tahun 1903
| birth_date = {{birth date|1871|8|19|}}
| birth_place = [[Dayton, Ohio|Dayton]], Amerika SerikatOhio
| death_date = {{deathDeath date and age|1948|1|30|1871|8|19|}}
| death_place = [[Dayton, Ohio|Dayton]], Amerika SerikatOhio
| occupation = printerPencetak/penerbit, pengecerpenjual/pembuat sepeda/produsen, penemu/pembuat pesawat/produsen, pelatih percontohanpilot
| ethnicity = [[Jerman]], [[Belanda]], [[Inggris]]
| spouse = tidakTidak menikahada
| occupation = printer/penerbit, pengecer sepeda/produsen, penemu pesawat/produsen, pelatih percontohan
| ethnicity = [[bangsa Jerman|Jerman]], [[bangsa Belanda|Belanda]], [[Inggris]]
| spouse = tidak menikah
| signature = Orville Wright Signature.svg
}}
 
{{Infobox person
| name = TheWilbur Wright Brothers<br>
| image = Wilbur Wright.jpg
| caption = Wilbur pada= Foto tahun 1903
| birth_date = {{birth date|1867|4|16|}}
| birth_place = [[Millville, Indiana|Millville]], Amerika SerikatIndiana
| death_date = {{death date and age|1912|5|30|1867|4|16|}}
| death_place = [[Dayton, Ohio|Dayton]], Amerika Serikat Ohio
| occupation = Penyunting, penjual/pembuat sepeda, penemu/pembuat pesawat, pelatih pilot
| ethnicity = [[Jerman]], [[Belanda]], [[Inggris]]
| spouse = tidakTidak menikahada
| occupation = editor, sepeda pengecer / produsen, pesawat penemu / produsen, pelatih percontohan
| ethnicity = [[bangsa Jerman|Jerman]], [[bangsa Belanda|Belanda]], [[Inggris]]
| spouse = tidak menikah
| signature = Wilbur Wright Signature.svg
}}
 
'''Wright Bersaudara''' yang terdiri dari dua orang adik beradik, '''Orville Wright''' ([[19 Agustus]] [[1871]] - [[30 Januari]] [[1948]]) dan '''Wilbur Wright''' ([[16 April]] [[1867]] - [[30 Mei]] [[1912]]), secara umum dihargai atas [[desain]] dan perancangan [[pesawat terbang]] efektif pertama, dan membuat penerbangan terkendali pertama menggunakan pesawat terbang ber[[mesin]] yang lebih berat daripada [[udara]], bersama dengan pendirian tonggak sejarah lainnya dalam bidang era dirgantara. Kedua kakak beradik itu pada awalnya mengelola sebuah toko di Dayton, Ohio. Toko tersebut menjual dan memperbaiki [[sepeda]] [[motor]]. Mereka mulai mempelajari masalah penerbangan pada tahun 1889. Kemudian mereka mulai membuat tiga pesawat terbang layang bersayap kembar. Ketiganya dites di pantai [[Kitty Hawk, North Carolina]]. Pesawat yang ketiga telah diujinya sebanyak 1000 kali penerbangan dan ternyata berhasil dengan sukses. Kemudian mereka membuat mesin motor ringan. Mesin tersebut di pasang di pesawatnya yang keempat, yang dinamakannya '' Wright Flyer''.