Vestimentum: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 8:
 
===Yang digunakan Gereja Katolik, Anglikan, Lutheran, dan beberapa Gereja Protestan===
; [[Surplis|Surplis (Superpelliceum)]] : Tunik putih dekoratif yang dikenakan menutupi jubah ([[toga (pakaian)|Toga]]).
; [[Stola]] : Sehelai kain panjang, lebarnya tidak lebih dari sejengkal, disampirkan pada tengkuk seperti selempang, merupakan vestimentum pembeda, suatu simbol tahbisan. [[Diakon]] mengenakannya dengan cara disampirkan pada bahu kiri melintasi tubuh secara diagonal sampai kedua ujungnya bertemu di pinggul kanan. Setara dengan ''orarion'' dan ''epitrakhelion'' dalam [[Gereja Ortodoks]] (lihat di bawah).
; [[Alba]] : Pakaian umum untuk semua pelayan dalam perayaan [[Ekaristi]], dikenakan untuk menutupi pakaian sehari-hari atau jubah. Hampir sama dengan ''stikharion'' (lihat di bawah). Melambangkan pakaian pembaptisan.