Asuransi kendaraan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
PremiKita (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Botrie (bicara | kontrib)
k Robot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
'''Asuransi Kendaraan''' adalah jenis [[asuransi]] khusus [[kendaraan]], dimana [[resiko]] yang kemungkinan terjadi pada kendaraan dialihkan kepada [[perusahaan]] asuransi. Dalam pemilihan asuransi kendaraan hal-hal yang perhatikan adalah kekuatan [[keuangan]] (security), [[jasa]] (service) dan [[biaya]] atau beban.
 
== Jenis Asuransi Kendaraan ==
* Asuransi Mobil
* Asuransi Motor
 
== Jenis Perlindungan ==
* '''Komprehensif (Comprehensive)'''
[[Jaminan]] ganti rugi/biaya perbaikan atas kehilangan/kerusakan sebagian maupun keseluruhan pada kendaraan akibat kejatuhan benda, [[kebakaran]], perbuatan jahat, [[pencurian]], perampasan, tabrakan, benturan atau [[kecelakaan]] lalu lintas lainnya. (mengacu pada PSAKBI). (Usia Maks. 8 tahun)
Baris 12:
Jaminan ganti rugi atas kehilangan/kerusakan total pada kendaraan akibat dari kejatuhan benda, kebakaran, perbuatan jahat, pencurian, perampasan, tabrakan, benturan atau [[kecelakaan lalu lintas]] lainnya. (mengacu pada PSAKBI) (Usia Maks. 15 tahun)
 
== Referensi ==
 
[[Kategori:Asuransi]]