Kitab Keluaran: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: ar:سفر الخروج adalah artikel bagus
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{Tanakh OT}}
'''Kitab Keluaran''' merupakan buku kedua dari kumpulan 5 kitab yang disebut [[Taurat]], yang disusun oleh [[Musa]], dan urutan kedua dalam [[kanon]] [[Perjanjian Lama]] atau [[Tanakh]] ([[Alkitab Ibrani]]).<ref Dalamname="Lasor">W.S. bahasaLaSor, D.A. Hubbard & F.W. Bush. Pengantar Perjanjian Lama 1. Diterjemahkan oleh Werner Tan dkk. Jakarta:BPK Gunung Mulia. 2008. ISBN 9794158151, 9789794158159</ref><ref name="Blom">J. Blommendaal. Pengantar kepada perjanjian lama. Jakarta:BPK Gunung Mulia, 1983. ISBN 9794153850, 9789794153857</ref> Dalam [[bahasa Ibrani]] kitab ini disebut ''Shemoth'' dari kata-kata pertama ''Ve-eleh shemoth''. Sedangkan dalam beberapa [[bahasa]] [[Eropa]], disebut dengan nama [[Exodus]]. Kata ini diambil dari terjemahan [[bahasa Latin]] [[Santo]] [[Hieronimus]] yang mengambilnya dari [[Septuaginta]], terjemahan bahasa [[Yunani]]. Ini artinya adalah "keluaran", dan terutama peristiwa "keluaran" bangsa [[Yahudi]] dari tanah [[Mesir]], di mana mereka diperbudak selama lebih dari 400 tahun.
 
== Isi ==
<!-- Kitab ini bisa dibagi menjadi beberapa bagian:
 
# Laporan meningkatnya jumlah orang [[Yahudi]] di Mesir.
# Panggilan [[Musa]].
Baris 12 ⟶ 10:
# Instruksi pembuatan tempat beribadat ([[tabernakel]]) untuk bangsa Israel; peraturan-peraturan untuk para imam dan cara beribadat kepada [[Tuhan]].
 
[[Amanat]] kitab ini terutama menguraikan apa yang dilakukan [[Tuhan]] pada waktu Ia membebaskan umat-Nya yang diperbudak, lalu membimbing mereka menjadi suatu bangsa yang mempunyai harapan bagi masa depan. -->
 
Tokoh utama dalam kitab ini adalah [[Musa]], orang yang dipilih [[Tuhan]] untuk memimpin umat-Nya keluar dari Mesir. Bagian yang paling terkenal dari buku ini ialah daftar [[Sepuluh Perintah Allah]].
Baris 40 ⟶ 38:
* [[Sepuluh tulah|Tulah kesepuluh diberitahukan]] (11:1–10)
* [[Tentang perayaan Paskah]] (12:1–28)
* [[Sepuluh tulah|Tulah kesepuluh: anak sulung mati]] ─ [[Sepuluh tulah|Orang Israel keluar dari Mesir]] (12:29–42) <!--tertulis: Anak (huruf "A" besar)-->
 
;Keluar dari Mesir{{br}}
Baris 70 ⟶ 68:
* [[Janji dan tegoran kepada Israel]] (23:20–33)
* [[Upacara pengikatan perjanjian antara Tuhan dengan bangsa Israel]] (24:1–11)
* [[Musa]] di [[gunung Sinai]] (24:12–18)
* [[Petunjuk untuk mendirikan [[Kemah Suci]] ─ Mengenai [[persembahan khusus]] (25:1–9)
* [[Mengenai [[tabut perjanjian]] (25:10–22)
* [[Mengenai [[meja roti sajian]] (25:23–30)
* [[Mengenai [[kandil]] (25:31–40)
* [[Mengenai [[Kemah Suci]] (26:1–37)
* [[Mengenai [[mezbah korban bakaran]] (27:1–8)
* [[Mengenai [[pelataran]] (27:9–19)
* [[Mengenai [[minyak untuk lampu]] (27:20–21)
* [[Mengenai [[pakaian imam]] (28:1–43)
* [[Mengenai [[pentahbisan]] [[Harun bin Amram|Harun]] dan anak-anaknya]] (29:1–37)
* [[Mengenai [[korban pagi]] dan [[korban petang]] (29:38–46)
* [[Mengenai [[mezbah pembakaran ukupan]] (30:1–10)
* [[Mengenai [[persembahan khusus]] pada waktu [[pendaftaran orang Israel]] (30:11–16)
* [[Mengenai [[bejana pembasuhan]] (30:17–21)
* [[Mengenai [[minyak urapan yang kudus]] (30:22–33)
* [[Mengenai [[ukupan yang kudus]] (30:34–38)
* [[Bezaleel]] dan [[Aholiab ditunjuk]] ditunjuk (31:1–11)
* [[Peringatan untuk menguduskan hari [[Sabat]] (31:12–17)
* [[Musa]] menerima kedua [[loh hukum]] (31:18)
 
;Pelaksanaan peraturan-peraturan{{br}}
* [[Anak lembu emas]] (32:1–35)
* [[Musa]] meminta penyertaan Tuhan di gurun]] (33:1–23)
* [[Dua [[loh batu]] yang baru]] (34:1–35)
* [[Peringatan untuk menguduskan hari [[Sabat]] (35:1–3)
* [[Persembahan khusus]] untuk mendirikan [[Kemah Suci]] dan untuk [[kebaktian]] di dalamnya]] (35:4–29)
* [[Pengangkatan [[Bezaleel]] dan [[Aholiab]] (35:30–36:7)
* [[Membuat [[Kemah Suci]] (36:8–38)
* [[Membuat [[tabut perjanjian]] (37:1–9)
* [[Membuat [[meja roti sajian]] (37:10–16)
* [[Membuat [[kandil]] (37:17–24)
* [[Membuat [[mezbah pembakaran ukupan]] (37:25–28)
* [[Membuat [[minyak urapan]] dan [[ukupan dari wangi-wangian]] (37:29)
* [[Membuat [[mezbah korban bakaran]] (38:1–7)
* [[Membuat [[bejana pembasuhan]] (38:8)
* [[Membuat [[pelataran]] (38:9–20)
* [[Biaya untuk mendirikan Kemah Suci]] (38:21–31)
* [[Membuat pakaian imam]] (39:1–31)
* [[Pekerjaan itu diterima baik oleh Musa]] (39:32–43)
* [[Musa]] mendirikan [[Kemah Suci]] (40:1–33)
* [[Kemuliaan]] [[Tuhan]] memenuhi [[Kemah Suci]] (40:34–38)
{{end-col}}
==Referensi==
 
{{reflist}}
== Lihat pula ==
* [[Alkitab]]
Baris 120 ⟶ 119:
{{Keluaran}}
{{Kitab-kitab Alkitab}}
[[Kategori:Kitab TauratAlkitab|Keluaran]]
{{kristen-stub}}
[[Kategori:Kitab Perjanjian Lama|Keluaran]]
[[Kategori:Kitab Taurat|Keluaran]]
[[Kategori:Tanakh|Keluaran]]
 
[[Kategori:Kitab Perjanjian Lama]]
[[Kategori:Kitab Taurat]]
{{Link GA|ar}}