Osiris: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Gunkarta (bicara | kontrib)
←Membatalkan revisi 5185836 oleh Thijs!bot (Bicara)
Gunkarta (bicara | kontrib)
Baris 26:
 
== Mitologi ==
[[Berkas:Egypte louvre 066.jpg|thumb|left|200px|Keluarga Osiris, Osiris di antara pilar [[lapis lazuli]] ditengah, diapit oleh [[Horus]] di kiri dan [[Isis]] di kanan (Dinasti ke-22, [[Louvre]], [[Paris]])]]
 
Pemujaan Osiris (yang merupakan dewa utama kebangkitan dan kelahiran kembali) sangat terkait dengan konsep keabadian. [[Plutarch]] mencatat salah satu versi mitologi yang menyebutkan [[Set (dewa)|Set]] (saudara Osiris), bersama Ratu Etiopia, bersekongkol dengan 72 kakitangan untuk merencanakan pembunuhan terhadap Osiris.<ref>[http://books.google.com/books?id=VBfgAAAAMAAJ&pg=PA76&dq=plutarch+%22queen+of+ethiopia%22+osiris+%22seventy+two%22&hl=en&ei=BDDlTKHNO8L58AbDu_TADA&sa=X&oi=book_result&ct=result&resnum=8&ved=0CE8Q6AEwBw#v=onepage&q&f=false Plutarch's Moralia, On Isis and Osiris, ch. 12]</ref>