Mayhem: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Thijs!bot (bicara | kontrib)
k robot Adding: bg:Mayhem
Baris 64:
Pada [[1995]], Hellhammer memutuskan untuk menghidupkan kembali band ini. Untuk itu ia menggaet gitaris Blasphemer (Rune Erickson) dan dua mantan anggota Mayhem, [[Maniac]] dan Necrobutcher. Mereka merekam EP ''[[Wolf's Lair Abyss]]'' dan kemudian mereka menggelar beberapa konser di Eropa. Salah satunya di [[Milan]], [[Italia]], dengan bintang tamu Atilla Csihar, dan direkam untuk ''[[Mediolanum Capta Est]]''.
 
Pada tahun [[2000]], album kedua mereka ''[[Grand Declaration of War]]'', diterbitkan. Album ini dipengaruhi oleh genre [[progressive metal|progressive]] dan [[avant-garde metal]], merupakan album konsep dengan tema perang dan kiamat. Maniac tidak lagi menyanyi dengan vokal black metal namun dengan lirik dibacakan, dan hampir semua lagunya segue ke lagu berikutnya. Tanggapan terhadap album ini bermacam-macam, mulai dari kritik karena pengaruh avant-garde dan electronic, sampai pujian dari kritikus [[BNR Metal|Brian Russ]] yang mengatakan album ini adalah "really the first cohesive work the band has ever done" dan "a fitting culmination to their career thus far". Banyak orang menganggap bahwa unsur-unsur electronic dalam album ini dilebih-lebihkan karena hanya muncul di satu lagu, "A Bloodsword and a Colder Sun."
 
{{Sound sample box align left|Music sample:}}