Yosua: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 67:
*Lalu matilah Musa, hamba TUHAN itu, di sana di tanah Moab, sesuai dengan firman TUHAN. Dan dikuburkan-Nyalah dia di suatu lembah di tanah Moab, di tentangan Bet-Peor, dan tidak ada orang yang tahu kuburnya sampai hari ini. Musa berumur 120 tahun, ketika ia mati. Dan Yosua bin Nun penuh dengan roh kebijaksanaan, sebab Musa telah meletakkan tangannya ke atasnya. Sebab itu orang Israel mendengarkan dia dan melakukan seperti yang diperintahkan TUHAN kepada Musa.<ref>{{Alkitab|Ulangan 34:5-9}}</ref>
*Sesudah Musa hamba TUHAN itu mati, berfirmanlah TUHAN kepada Yosua bin Nun, abdi Musa itu, demikian: "Hamba-Ku Musa telah mati; sebab itu bersiaplah sekarang, seberangilah sungai Yordan ini, engkau dan seluruh bangsa ini, menuju negeri yang akan Kuberikan kepada mereka, kepada orang Israel itu. Setiap tempat yang akan diinjak oleh telapak kakimu Kuberikan kepada kamu, seperti yang telah Kujanjikan kepada Musa."<ref>{{Alkitab|Yosua 1:1-3}}</ref>
 
==Perang merebut tanah Kanaan==
*Demikianlah Yosua merebut seluruh negeri itu sesuai dengan segala yang difirmankan TUHAN kepada Musa. Dan Yosuapun memberikan negeri itu kepada orang Israel menjadi milik pusaka mereka, menurut pembagian suku mereka. Lalu amanlah negeri itu, berhenti dari berperang.<ref>{{Alkitab|Yosua 11:23}}</ref>
*Inilah raja negeri yang dikalahkan oleh Yosua dan oleh orang Israel di sebelah barat sungai Yordan, dari Baal-Gad di lembah gunung Libanon sampai Pegunungan Gundul, yang mendaki ke arah Seir--negeri ini diberikan Yosua kepada suku-suku Israel menjadi miliknya, menurut pembagiannya, di Pegunungan, di Daerah Bukit, di Araba-Yordan, di Lereng Gunung, di Padang Gurun dan di Tanah Negeb, yakni di negeri orang Het, orang Amori, orang Kanaan, orang Feris, orang Hewi dan orang Yebus--, raja-raja negeri:
{{col|3}}
#Yerikho
#Ai, di sebelah Betel
#Yerusalem
#Hebron
#Yarmut
#Lakhis
#Eglon
#Gezer
#Debir
#Geder
#Horma
#Arad
#Libna
#Adulam
#Makeda
#Betel
#Tapuah
#Hefer
#Afek
#Lasaron
#Madon
#Hazor
#Simron Meron
#Akhsaf
#Taanakh
#Megido
#Kedesh
#Yokneam di dekat gunung Karmel
#Dor di tanah bukit Dor
#Goyim di Galilea
#Tirza{{end-col}}
Jadi jumlah semua raja itu, 31 orang.<ref>{{Alkitab|Yosua 12:7-24}}</ref>
 
==Perbuatan di akhir hidupnya==