Kampung Melayu (disambiguasi): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
alih
Baris 1:
#REDIRECT [[Kampung Melayu, Jatinegara]]
'''Kampung Melayu''', dewasa ini merupakan nama sebuah [[kecamatan]] di [[Jakarta Timur]]. Kampung Melayu juga merupakan nama sebuah stasiun pemberhentian kendaraan umum yang penting di Jakarta Timur.
 
Selain itu kecamatan ini terkenal karena letaknya di kedua tepi [[sungai]] [[Ciliwung]] yang membuatnya rawan banjir di musim hujan.
 
==Sejarah==
Kampung Melayu pada zaman [[Hindia-Belanda|penjajahan]] [[Belanda]] terletak di luar kota [[Batavia]] tetapi di dekat kota [[satelit]] [[Jatinegara]] atau juga disebut dengan nama [[Meester Cornelis]]. Nama daerah ini disebut kampung Melayu karena kemungkinan besar kala itu ini tempat permukiman para pendatang [[Melayu]].
 
==Toponim Lain di Jakarta==
Selain Kampung Melayu banyak [[toponim]]-toponim lain di Jakarta yang menyebut nama sebuah suku atau kelompok etnis. Kemungkinan besar perkampungan-perkampungan ini jaman dahulu memang permukiman suku bangsa tersebut.
 
==Lihat pula==
* [[Kampung Ambon]]
* [[Kampung Bali]]
* [[Kampung Jawa]]
* [[Pecinan]] ([[Glodok]], [[Pecenongan]])
 
[[kategori:Jakarta]]