Minta Tolong: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
pendiri acara minta tolong
PENDIRI MINTA TOLONG
Baris 4:
Ada dua cara yang ditempuh untuk menguji dalam acara ini. Pertama, acara meminta seorang relawan di suatu tempat untuk meminta tolong kepada orang-orang yang lewat. Kedua, pembawa acara mendatangi pengemis, pemulung, atau orang tua untuk dimintai tolong, baik pertolongan berupa uang atau lainnya. Jika yang dimintai tolong bersedia menolong, dia diberi sejumlah uang sebagai hadiah untuk keikhlasannya.
 
'''Sekelumit sejarahSejarah acara Minta Tolong''' <br />
 
Program ini awalnya di dirikan oleh [[Eko Nugroho]] yang terinspirasi oleh pengalaman pribadinya. dimana dia bercerita di acara [[Kick Andy]] yang dirilis di stasiun [[Metrotv]] pada Jum'at malam tanggal [[16]] [[September]] [[2010]]. Eko Nugroho bertutur, saat menaiki mobilnya, dan tiba dilampu merah, tiba-tiba ada seorang pengemis yang meminta-minta. dari situ, dia berfikir bahwa seorang kaya memberikan sebagian hartanya pada si miskin adalah hal yang biasa, lalu bagaimana jika sebaliknya? pasca itulah acara TOLONG dan berubah lagi menjadi Minta Tolong menjadi acara yang menginspirasi banyak orang bahkan menjadi kritik sosial.