Teknik mesin: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 43:
Robot juga digunakan luas dalam [[teknik industri]]. Penggunaan robot akan menghemat pengeluaran gaji pegawai, dapat melakukan tugas yang sulit/berbahaya, dan juga untuk menjamin kualitas tetap. Banyak perusahaan, terutama dalam industri otomotif, telah menggunakan robot, sehingga terkadang saking canggihnya, robot itu bisa menjalankan proses produksi itu sendiri sepenuhnya (tidak memerlukan manusia lagi). Untuk penggunaan di luar pabrik, robot digunakan dalam pembuangan bom, [[penjelajahan angkasa]], dan banyak bidang lainnya.
 
===Analisis strukturalsstruktural===
{{Main|Analisis struktural|Analisis kelelahan}}
 
Baris 50:
Kegagalan pada teknik tidak serta merta didefiniskan ketika suatu benda rusak saja, tapi juga termasuk ketika mereka tidak dapat beroperasi sebagaimana mestinya.
 
Analisis struktural digunakan oleh para insinyur teknik mesin setelah munculnya suatu "kegagalan", atau digunakan untuk mendesain benda agar terhindari dari "kegagalan" itu.
 
===Termodinamika dan ilmu-panas===
{{Main|Termodinamika}}
 
[[Termodinamika]] adalah ilmu yang digunakan di beberapa ilmu teknik, termasuk tenik mesin dan [[teknik kimia]]. Termodinamika mempelajari energi, penggunaannya, dan cara mengubahnya melalui [[Sistem fisis|sistem]]. Lebih spesifik, termodinamika di dalam teknik lebih mengedepankan bagaimana mengubah energi yang satu ke energi lainnya. Contohnya, mesin mobil mengubah energi kimia yang ada dalam bahan bakar menjadi energi panas, dan kemudian diubah lagi menjadi energi gerak yang akan menggerakkan roda mobil.
 
Prinsip-prinsip termodinamika digunakan oleh para insinyur teknik mesin di bagian [[transfer panas]], [[termofluida]], dan [[konversi energi]]. Mereka menggunakannya untuk mendesain mesin, [[pembangkit listrik]], panas, ventilasi, sistem HVAC, [[penukar panas]], [[pembuang panas]], [[radiator]], [[kulkas]], [[Insulasi panas|insulasi]], dan lainnya.
 
==Referensi==