Kitab Habakuk: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Stepanus (bicara | kontrib)
Stepanus (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 36:
 
== Struktur ==
Secara literer, struktur kitab Habakuk dibangun atas perdebatan [[Allah]] dan sang nabi.<ref name="Hiebert">{{en}} Therodore Hiebert, et.al. 1996. ''The New Intrepreter's Bible: Volume: VII''. Nashville: Abingdon.</ref> Perdebatan ini terdiri dari dua bagian.<ref name="Hiebert"/> Argumentasi yang pertama adalah suatu keluhan dari sang nabi atas tidak adanya keadilan dan kurangkurangnya perhatian Allah akan hal itu.<ref name="Hiebert"/> Argumentasi yang kedua merupakan suatu pertanyaan mengenai keadilan dari Allah sendiri mengenai serangan yang dilakukan oleh [[Kasdim]].<ref name="Hiebert"/> Gambaran dasar mengenai bentuk kitab Habakuk serta pesannya timbul dari penafsiran yang memperlihatkan adanya tiga tahap perkembangan.<ref name="Hiebert"/> tiga tahap ini meliputi perkembangan sastra maupun teologi.<ref name="Hiebert"/> Tahap pertama diperlihatkan oleh sebuah pidato mengenai penghukuman yang disampaikan kepada [[Yehuda]] yang terdapat dalam 1:5-11.<ref name="Hiebert"/> Tahap kedua merupakan suatu penggabungan dari nubuatan sang nabi ke dalam suatu perdebatan dengan [[Allah]] yang terdapat dalam 1:12-2:4.<ref name="Hiebert"/> Tahap ketiga merupakan suatu tambahan yang berupa [[hymne]] yang berkaitan dengan kemenangan dari sang nabi yang terdapat dalam 3:1-19.<ref name="Hiebert"/> Hymne ini didasarkan pada kepercayaan sang nabi bahwa akan tiba waktu di mana Allah akan mengembalikan keadilan ke atas bumi.<ref name="Hiebert"/>
 
== Muatan Teologis ==
Dalam Kitab Habakuk terdapatTerdapat beberapa tema teoogisteogis dalam kitab Habakuk.<ref name="Bullock"/> Tema teologis yang menjadi perhatian dari Habakuk adalah [[keadilan]].<ref name="Hiebert"/> Hal ini yang membuat Habakuk berada dalam tradisi [[nabi-nabi]] Israel.<ref name="Hiebert"/> Beberapa nabi terdahulu yang juga ikut menggemakan mengenai keadilan yaitu Yesaya dan Yeremia.<ref name="Hiebert"/> HabakukDalam Ktab ini diperlihatkan bahwa sang Nabi tidak bisa memahami keadilan Allah.<ref name="Bullock"/> Ia tidak bisa memahami tindakan [[YHWH]] yang memakai perantara, yang begitu angkuh dan menentang Allah, untuk menghukum bangsa Israel.<ref name="Bullock"/> Keadilan Allah sangat sulit untuk dipahami karena apa yang Allah lakukan tidak selalui bisa diperkirakan hanya dengan perasaan dan penglihatan.<ref name="Bullock"/> Ada dunia keadilan yang hanya dapat dipahami oleh Allah sepenuhnya.<ref name="Bullock"/> Bangsa Israel juga nabi Habakuk harus dapat menerima keadilan Allah dengan iman bukan dengan apa yang mereka buktikan dengan akal.<ref name="Bullock"/>
 
== Referensi ==