Dewa-dewi Hindu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Synthebot (bicara | kontrib)
k bot Mengubah: simple:Hindu gods
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-praktek +praktik)
Baris 4:
== Iswara ==
 
[[Bhagawan]] adalah istilah yang dipakai untuk merujuk kepada aspek dari kepribadian [[Tuhan]], bukan untuk dewa-dewi tertentu. Bhagawan tak memiliki jenis kelamin tertentu, bisa dipandang sebagai ayah atau ibu. Kebanyakan umat [[Hindu]], dalam praktekpraktik pemujaan sehari-hari, memuja beberapa wujud dari aspek Tuhan tersebut, meskipun mereka percaya terhadap banyak konsep [[Brahman]] yang abstrak. Hal ini memungkinkan memuja Tuhan dengan perantara simbol atau gambar, atau membayangkan Tuhan sebagai wujud tertentu.
 
Terdapat berbagai nama serta gambar dan simbol-simbol yang berbeda, tergantung aspek yang mana yang dipuja. Sebagai contoh, ketika Tuhan bergelar sebagai pencipta, ia disebut [[Brahma]] oleh umat Hindu. Ketika Tuhan bergelar sebagai pemelihara, umat Hindu menyebutnya [[Wisnu]]. Ketika Tuhan bergelar sebagai pemusnah dunia, ia disebut [[Siwa]].