Kerajaan Surgawi Taiping: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
61Yesie (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 6:
 
Hong Xiuqan pernah bermimpi, seorang laki-laki tua yang berjanggut datang kepadanya dam memberinya pedang.<ref name="SAM"> {{en}} Samuel Hugh Moffet,''A History of Christianity in Asia vol 2'', New York: Harper Collins Publisher, 1992. Hal. 298</ref> Laki-laki tua itu memerintahkannya untuk menghancurkan setan-setan.<ref name="SAM"/> Lalu, datanglah seorang laki-laki yang lebih muda. Hong Xiuquan memanggilnya dengan sapaan “saudara”.<ref name="SAM"/> Dalam mimpinya, “saudara” itu memaki-maki Konfusius karena tidak mengajarkan doktrin yang benar.<ref name="SAM"/>
 
Gerakan Taiping Heavenly Kingdom ini dipelopori dan dipimpin oleh Hong Xiuquan. Hong Xiuquan adalah seorang petani Hakka yang terpelajar. Pada tahun 1836, dua pengkhotbah Amerika dan Cina memberikan Hong Xiuquan sembilan pamflet karya Liang A Fa yang berisi sejumlah tulisan mengenai pemahaman Alkitab yang berjudul “Good Words for Exhorting the Age.”
 
== Referensi ==