Franz Wilhelm Junghuhn: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Luckas-bot (bicara | kontrib)
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-nasehat +nasihat)
Baris 8:
 
Sudah dalam usia remajanya Junghuhn memperlihatkan kegemaran pada alam, cita-citanya menjadi botanikus.
1827 - 31 berkuliah di Universitas [[Halle]], kemudian di [[Berlin]]. Baru satu tahun di Berlin Junghuhn dihadapkan dengan tuntutan duel oleh seorang mahasiswa Swiss bernama Schwoerer. Penuntut tidak mengalami cedera apapun, padahal Junghuhn terluka pada pahanya. Makanya Junghuhn dihukum 10 tahun tahanan dalam benteng. Lawannya, yaitu Schwoerer bunuh diri - menurut pendugaan, untuk meluput dari tahanan. Tahanannya dimulai bulan Januari tahun 1832 di benteng Ehrenbreitstein di atas kota [[Koblenz]], dari mana ia melarikan diri September 1833 ke Perancis dan masuk [[legiun asing]]. Ia ditempatkan di [[Aljazair]] dan 1834 diberhentikan lagi dari legiun. Ia pergi ke Paris, di mana ia diberi nasehatnasihat oleh [[Persoon]], seorang botanikus dan mikolog, untuk menyelidiki flora tropis kepulauan India. Karena ia kurang mampu ia tidak punya pilihan lain daripada masuk dinas kesehatan pada tentara penjajahan Belanda.
 
== Tahun-tahun pertama di Jawa dan Sumatera (1835 - 48) ==