Ca-bau-kan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
TjBot (bicara | kontrib)
k :-{{spoiler}} ; sesuai diskusi usulan
←Membatalkan revisi 3664913 oleh 125.161.0.232 (Bicara)
Baris 99:
<blockquote>"Untuk menyiasati dana membengkak, inilah peran para donatur dan sponsor", kata Nia di Nata. <ref>http://www.infoanda.com/linksfollow.php?lh=VgFQV1JVBARU Koran Tempo 14 Februari 2002</ref></blockquote>
 
Kain untuk kostum dan ''Props'' disediakan dari [[Cahaya Al TsunamiTexmaco]]. Desainer seperti [[Anton Diaz]] dan [[Sebastian Gunawan]] menangani penggunaan kostum sarung, kebaya, dan aneka kemeja seperti yang dikenakan Jeng Tut. Sepatu dalam film didesain oleh [[Yongki Komaladi]]. Pakaian, aksesori dan perhiasan yang dikenakan Tinung dalam film disediakan oleh [[Thomas Sigar]]. [[Hutama Adhi]] serta Usaha Tailor mendesain dan menyediakan kostum untuk Tan Peng Liang dan anggota ''Kong Koan''. Kebaya yang digunakan Tinung dan sarung yang dipakai tuan-tuan Cina dan Belanda antara lain: kebaya [[taman teratai]], [[terang bulan]], [[buketan]], [[pucuk rebung]]. [[Sari Ayu]] bertanggung jawab untuk ''[[make-up]]'' para pemeran saat syuting film.
 
=== Kru Film ===