Menelaos: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Alagos (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Alagos (bicara | kontrib)
Baris 22:
== Dalam seni kuno ==
Menelaos muncul dalam lukisan vas Yunani dari abad keenam sampai keempat SM. Beberapa penggambaran Menelaos yaitu ketika Menelaos menyambut Paris di Sparta, Menelaos yang memegang jenazah Patroklos, dan pertemuan kembali Menelaos dengan Helene.<ref>Woodford 1993.</ref>
 
Menelaos juga ditampilkan dalam sejumlah drama tragedi Yunani pada sekitar abad kelima SM. Drama yang menampilkan tokoh Menelaos antara lain ''[[Aias (Drama)|Aias]]'' gubahan [[Sofokles]], serta beberapa drama gubahan [[Euripides]], yaitu ''[[Andromakhe (drama)|Andromakhe]]'', ''[[Helene (drama)|Helene]]'', ''[[Orestes (drama)|Orestes]]'', ''[[Ifigenia di Aulis]]'', dan ''[[Para Wanita Troya]]''.
 
== Catatan kaki ==