Adrian Newey: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
SieBot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: bg:Ейдриън Нюи
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 17:
| homepage =
}}
'''Adrian Newey''' ({{lahirmati||26|12|1958}}) adalah seorang insinyur dan ahli aerodinamika mobil F1 yang berasal dari [[Inggris]]. Sampai saat ini, Newey adalah salah satu insinyur tersukses di Formula 1. Prestasi terbaiknya antara lain saat mengantar [[Williams F1]] dan [[McLaren]] menjadi juara dunia pada [[1992]], [[1996]], [[1997]] (Williams), [[1998]], dan [[1999]] (McLaren) dan [[2010]] [[Red Bull Racing]]. Saat ini Newey masih bergabung di tim [[Red Bull Racing]].
 
== Masa sekolah ==
Baris 50:
[[Jaguar Racing]] sem­pat menuntut Newey dan McLaren, tapi masalah sudah se­lesai sebelum sampai ke pengadilan (sete­lah McLaren menge­luarkan uang untuk membayar rasa malu yang dialami Jaguar). Namun ia akhirnya keluar juga dari McLaren diawal 2006 setelah Dietrich Mateschitz menawarinya gaji besar dan pekerjaan non-full seminggu penuh di tim re-inkarnasi Jaguar, [[Red Bull Racing]]. Newey saat ini bekerja sebagai Chief Technical Officer bersama mantan rekannya di Williams, [[Geoffrey Willis]].
 
Prestasi pertama Newey di Red Bull Racing dan Scuderia Toro Rosso adalah saat Sebastian Vettel memenangi [[Grand Prix F1 Italia 2008|GP F1 Italia tahun 2008]] dan menjadi juara dunia F1 2010 (pembalap dan konstruktor sekaligus).
 
== Pranala luar ==