Harry Roesli: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Karir +Karier)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 9:
| othername =
| deathdate = {{death date and age|2004|12|11|1951|9|10}}
| deathplace = [[Daerah Khusus Ibukota Jakarta|Jakarta]], [[Indonesia]]
| yearsactive =
| occupation = [[musisi]], [[budayawan]]
Baris 20:
| website =
}}
'''Harry Roesli''' (bernama lengkap '''Djauhar Zaharsyah Fachrudin Roesli''', {{lahirmati|[[Kota Bandung|Bandung]]|10|9|1951|[[Daerah Khusus Ibukota Jakarta|Jakarta]]|11|12|2004}}) adalah tokoh dikenal melahirkan budaya musik [[kontemporer]] yang berbeda, komunikatif dan konsisten memancarkan kritik sosial. Karya- karyanya konsisten memunculkan kritik sosial secara lugas dalam watak musik teater [[lenong]]. Harry berpenampilan khas, berkumis, bercambang, berjanggut lebat, berambut gondrong dan berpakaian serba hitam.
 
Harry Roesli merupakan cucu [[pujangga]] besar [[Marah Roesli]]. Anak bungsu dari empat bersaudara, ayahnya bernama Mayjen (pur) Roeshan Roesli. Istri Harry Roesli bernama Kania Perdani Handiman dan dua anak kembarnya bernama Layala Khrisna Patria dan Lahami Khrisna Parana.
Baris 39:
Setelah reformasi, saat pemerintahan [[BJ Habibie]], salah satu karyanya yang dikemas 24 jam nonstop juga nyaris tidak bisa dipentaskan. Juga pada awal pemerintahan [[Megawati]], dia sempat diperiksa [[Polda Metro Jaya]] gara-gara memelesetkan lagu wajib ''Garuda Pancasila''.
 
Harry meninggal dunia hari Sabtu [[11 Desember]] [[2004]], pukul 19.55 di [[RS Harapan Kita]], [[Jakarta]].
 
== Pendidikan ==
Baris 76:
* {{id}} [http://deniborin.multiply.com/journal/item/51/Mengenang_Harry_Roesli_ Mengenang Harry Roesli]
 
{{DEFAULTSORT:lifetime|1951|2004|Roesli, Djauhar Zaharsyah FachrudinHarry}}
[[kategori:Tokoh dari Bandung}}
 
[[Kategori:Pemusik Indonesia]]
[[Kategori:Aktivis Indonesia]]