Benda: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Nein (bicara | kontrib)
Nein (bicara | kontrib)
Baris 34:
Untuk obyek [[arkeologi]] digunakan juga kata 'benda [[purbakala]]'.
 
Apabila kata 'benda' dan 'barang' digunakan bersamaan, terdapat perbedaan nuansa penggunaan. Misalnya dalam suatu [[pameran]], benda-benda yang dipamerkan adalah obyek dari pameran tersebut, sedangkan barang-barang pemeran adalah obyek secara keseluruhan (perlengkapan, ruang, dan lainnya, termasuk pula obyek yang dipamerkan). Dalam hal ini 'barang' lebih umum dari 'benda'. Atau bisa juga dalam kalimat:
 
:"Diantara barang-barang di dalam kamar ini, benda-benda apa saja yang paling kamu suka?" tanya seorang kakak pada adiknya.
 
Dalam ilmu [[ekonomi]] untuk sesuatu yang digunakan sebagai [[anggunan]] atau jaminan dapat dibedakan atas benda bergerak dan benda tidak bergerak.