Dan Quayle: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tjmoel (bicara | kontrib)
k {{lahirmati}}
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot melakukan perubahan kosmetika
Baris 23:
|religion=[[Gereja Presbiterian]]
|spouse=[[Marilyn Quayle]]
|children=Tucker Quayle<br />[[Benjamin Quayle]]<br />Corinne Quayle
|party=[[Partai Republik (Amerika Serikat)|Partai Republik]]
|president=[[George H. W. Bush]]
Baris 46:
== Karir politik ==
=== Karir awal ===
Pada Juli [[1971]], Quayle menjadi investigator di Divisi Perlindungan Konsumen pada kantor [[Jaksa Agung]] Indiana. Di tahun yang sama, ia menjabat sebagai asisten adminitratif bagi Gubernur [[Edgar Whitcomb]]. Dari tahun 1973-1974, ia menjabat sebagai Kepala Divisi Warisan Pajak pada Dinas Pendapatan Indiana. Quayle juga pernah bekerja sebagai ''associate publisher'' di perusahaan pers milik keluarganya, the [[Huntington Herald-Press]], dan membuka praktik pengacara bersama istrinya, [[Marylin Tucker]] di Huntington.
 
Karir politiknya dimulai di tahun [[1976]], dimana Quayle terpilih sebagai anggota [[Dewan Perwakilan Rakyat Amerika Serikat]] dan terpilih lagi di tahun [[1978]]. Pada tahun [[1980]], dalam usia 33 tahun, Quayle menjadi Senator termuda dari Indiana, mengalahkan [[Birch Bayh]]. Quayle juga mencetak sejarah politik Indiana dengan memperoleh suara terbanyak saat terpilih lagi di tahun 1986. Di Senat, Quayle bergabung dalam Komite-komite Pertahanan, Pengawasan Senjata, Anggaran serta Tenaga Kerja dan Sumberdaya Manusia.
Baris 60:
Sebagai Wakil Presiden, Quayle adalah ketua pertama ''[[National Space Council]]'', sebuah badan kebijakan ruang angkasa yang dibentuk ulang pada tahun [[1988]]. Sebagai kepala NSC, ia meminta usaha keras untuk melindungi Bumi dari bahaya [[asteroid]].<ref>[http://community.seattletimes.nwsource.com/archive/?date=19900516&slug=1072013 Quayle Backs Group's Effort To Head Off Asteroid Threat] [[Seattle Times]] 1990</ref> Pada tanggal 9 Februari [[1989]], Presiden Bush mengangkat Quayle sebagai Ketua ''Council on Competitiveness''. Berbeda dengan para penggantinya, [[Gore]] dan [[Cheney]], Quayle hanya memiliki peranan terbatas dalam pengambilan kebijakan.
 
Selama menjadi wakil presiden, Quayle banyak diejek di media dan masyarakat, baik di Amerika Serikat maupun di luar negeri, sebagai "petinju kelas ringan".<ref>The value and vitality of V.P.s | The San Diego Union-Tribune<!-- Bot generated title -->]</ref> Pernyataannya sering kali menjadi kontradiksi dan membingungkan.<ref>[http://backissues.cjrarchives.org/year/91/5/quayle.asp Dan Quayle, by William Boot - CJR, Sept/Oct 91<!-- Bot generated title -->]</ref>
 
Kesalahannya yang paling terkenal adalah ketika ia memperbaiki ejaan seorang murid yang bernama William Figueroa di sebuah sekolah dasar di [[Trenton, New Jersey]] pada tanggal 15 Juni 1992. Ia memperbaiki "''[[potato]]''" (kentang) menjadi "''potatoe''", padahal "''potato''" merupakan ejaan yang benar.<ref>{{cite web|url=http://www.capitalcentury.com/1992.html|title=1992: Gaffe with an 'e' at the end |first=Paul |last=Mickle |publisher=Capitalcentury.com |accessdate=2006-07-01}}</ref><ref>{{cite web|url=http://www.nytimes.com/2004/08/29/nyregion/politics-how-do-you-spell-regret-one-man-s-take-on-it.html|title=How Do You Spell Regret? One Man's Take on It |first=Mark |last=Fass |publisher=The New York Times |accessdate=2009-03-20|date=August 29, 2004}}</ref>